Tugas Manajemen Persedian
Nama : Maria Priscilia
NIM : 223414037
Kelas : D3 Manajemen Logistik dan Material 2014
Sekolah Tinggi Manajemen Transport Trisakti
Salah Satu Metode Pengelolaan Persediaan (Min Max Analisis )
Persediaan merupakan suatu komponen penting dalam perusahaan sehingga harus dikelola dengan baik dan benar.Perlunya pengendalian persediaan di dalam sebuah perusahaan untuk mengatur tingkat jumlah persediaan.Jumlah persediaan yang ada harus sesuai, artinya jumlahnya tidak terlalu banyak dan juga tidak kurang.Min Max method adalah sebuah metode pengelolaan persediaan untuk mengatur jumlah maksimum dan minumum persediaan yang ada, agar jumlahnya tidak terlalu tinggi dan juga tidak terlalu rendah.
Pengertian min max inventory
(http://supplychainindonesia.com/new/wp-content/files/4._Pengendalian_Persediaan_2015.pdf)
Min max didasarkan pada menjaga jumlah minimum dan maksimal persediaan , sehingga menjamin tersedia nya persediaan apabila dibutuhkan , metode ini menurut saya sangat baik,untuk mengurangi pemborosan,biaya yang terlalu tinggi dan menjauhkan atau menghindarkan perusahaan dari kekurangan persediaan yang dapat mempengaruhi berjalannya proses produksi.Dengan perencanaan min max,perusahaan dapat menentukan tingkat persedian minimum dan maksimal nya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar